Suasana aksi unjuk rasa elemen mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Lampung Melawan di depan Kantor Pemerintah Provinsi dan Gedung DPRD Lampung, Bandarlampung, Senin (1/9/2025). Dalam aksi tersebut, mahasiswa mengajukan 13 tuntutan yang dibacakan di depan para aparat keamanan yang bersiaga. Mahasiswa yang sudah berkumpul sejak pagi perlahan-lahan mulai membubarkan diri jelang sore hari.
Suasana aksi unjuk rasa elemen mahasiswa Lampung
Suasana aksi unjuk rasa elemen mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Lampung Melawan di depan Kantor Pemerintah Provinsi dan Gedung DPRD Lampung, Bandarlampung, Senin (1/9/2025). Dalam aksi tersebut, mahasiswa mengajukan 13 tuntutan yang dibacakan di depan para aparat keamanan yang bersiaga. Mahasiswa yang sudah berkumpul sejak pagi perlahan-lahan mulai membubarkan diri jelang sore hari. (ANTARA FOTO/Dian Hadiyatna)
