Pangkalpinang (ANTARA) - Penjabat Gubernur Kepulauan Bangka Belitung Suganda Pandapotan Pasaribu menjadikan lomba susur pantai sebagai ajang promosi destinasi wisata pantai di Pulau Bangka di tingkat nasional dan internasional.
"Kami mendukung penuh lomba susur pantai yang digelar Komunitas Mahasiswa Pecinta Alam Sosial Universitas Bangka Belitung karena dapat mempromosikan wisata pantai di Pulau Bangka ini," kata Suganda Pandapotan Pasaribu di Pangkalpinang, Senin.
Ia mengapresiasi Komunitas Mahasiswa Pecinta Alam-Sosial Universitas Bangka Belitung (UKM-KOMPAS UBB) yang menginisiasi kegiatan lomba susur pantai di Pantai Batu Bedaun Kabupaten Bangka Tengah pada 18 Juni 2023 dan Clean Up di Pantai Kuala Kabupaten Bangka pada 11 Juni 2023.
"Kegiatan ini tidak hanya sebagai ajang promosi destinasi wisata pantai, tetapi juga meningkatkan kesadaran masyarakat khususnya generasi muda untuk selalu menjaga lingkungan pesisir," ujarnya.
Berita Terkait
BMKG deteksi gempa 5,3 magnitudo guncang wilayah lepas pantai Kabupaten Donggala
Minggu, 20 Oktober 2024 9:09 Wib
Petugas gabungan gelar aksi bersihkan sampah di pantai Pesisir Barat, Lampung
Jumat, 20 September 2024 20:29 Wib
Samsudin ajak masyarakat kurangi sampah plastik
Jumat, 13 September 2024 18:25 Wib
Seorang pengunjung meninggal usai atraksi banana boat di Pantai Trenggalek
Senin, 19 Agustus 2024 5:54 Wib
WNA asal Prancis ditemukan tewas di Pantai Walur Pesisir Barat
Senin, 29 Juli 2024 17:41 Wib
Program Desa BRIlian, cara BRI promosikan wisata di Lampung Selatan
Rabu, 24 Juli 2024 14:56 Wib
Pemkab Lampung Selatan lakukan aksi "Gerot Wisata" di Pantai Pasir Putih
Rabu, 17 Juli 2024 15:16 Wib
BPDAS WSS Lampung terus rehabilitasi mangrove di pesisir
Sabtu, 6 Juli 2024 13:19 Wib