Logo Header Antaranews Lampung

Tharisa bersyukur persembahkan medali perunggu pada debutnya

Kamis, 28 September 2023 15:54 WIB
Image Print
Atlet wushu sanda putri Tharisa Dea Florentina berpose di mixed zone Xiaoshan Guali Sports Centre, Hangzhou, Kamis (28/9/2023). (ANTARA/RAUF ADIPATI)

Hangzhou (ANTARA) -

Atlet wushu Tharisa Dea Florentina bersyukur mampu mempersembahkan medali perunggu dari cabang olahraga wushu nomor sanda pada debutnya di Asian Games.
Atlet asal Kabupaten Semarang itu takluk dari atlet Iran Samiroumi Elaheh Mansoryan pada semifinal kelas 52 kilogram putri pada Rabu (27/9), namun ia tetap berhak mendapatkan medali perunggu.
"



Pewarta :
Editor: Agus Wira Sukarta
COPYRIGHT © ANTARA 2026