Tulangbawang, Lampung (Antaranews Lampung) - Sejumlah pengendara mengeluhkan kemacetan panjang yang terjadi di sekitar Jembatan Cakat Raya Menggala, Kabupaten Tulangbawang dalam seminggu terakhir.
Beberapa pengendara menyebutkan kemacetan panjang sempat terjadi pada Rabu pukul 01.00 WIB hingga sore hari. Kemacetan itu disebabkan kondisi Jembatan Cakat Raya yang rusak atau berlubang.
Kemacetan panjang di sekitar jembatan di Jalinsum itu telah terjadi dalam sepekan terahir.
Ada dua jembatan yang membentang di atas Sungai Tulangbawang, namun kini hanya satu yang digunakan karena rusak. Dengan demikian, digunakan sistem buka- tutup sehingga menimbulkan kemacetan.
Akibatnya, terjadi kemacetan panjang, baik dari arah Bandarlampung menuju Palembang, atau sebliknya, kata salah satu pengguna Jalinsum.
Berita Terkait
Hindari penyelewengan, KPU Way Kanan musnahkan 122 surat suara rusak
Selasa, 26 November 2024 19:05 Wib
Kawanan gajah liar di Suoh Lampung Barat rusak pemakaman umum
Senin, 18 November 2024 17:02 Wib
Kawanan gajah liar rusak puluhan rumah warga di Suoh Lampung Barat
Jumat, 15 November 2024 10:46 Wib
15 rumah warga rusak akibat angin puting beliung di Palas
Sabtu, 9 November 2024 19:38 Wib
Pemprov Lampung perbaiki ruas jalan provinsi rusak di Kota Metro
Selasa, 15 Oktober 2024 17:05 Wib
Mirzani-Jihan akan implementasikan KPBU untuk perbaiki jalan rusak
Senin, 14 Oktober 2024 8:48 Wib
Pemkab Lampung Selatan catat 28 rumah warga terdampak angin puting beliung
Kamis, 26 September 2024 16:41 Wib
Korban tewas akibat Topan Yagi di Vietnam bertambah 29 jadi 262 orang
Minggu, 15 September 2024 10:15 Wib