Pemudik motor apresiasi pelayaran Ciwandan-Panjang

1.025 Views

Ratusan motor dan ribuan pemudik motor turun di Pelabuhan Panjang, Lampung, Kamis pagi, 20 April 2023 atau dua hari sebelum Lebaran.

Apresiasi mereka kepada pemerintah yang menyediakan pelayaran dari Pelabuhan Pelabuhan Ciwandan ke Pelabuhan Panjang pada arus mudik Lebaran Idul Fitri 1444 H tahun 2023.

ANTARA /Ruth Intan Sozometa Kanafi/Dian Hadiyatna/Rizky Gunawan/Asih Aditiya Wulandari


COPYRIGHT © ANTARA 2023

Dilarang keras mengambil konten, melakukan crawling atau pengindeksan otomatis untuk AI di situs web ini tanpa izin tertulis dari Kantor Berita ANTARA.