BBPOM Lampung lakukan uji labotarorium atas makanan takjil

859 Views

Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan (BBPOM) Bandarlampung melakukan uji laboratorium atas sampel takjil yang dijajakan oleh pedagang di Jalan Dr Susilo kota setempat.

"Ada 21 sampel takjil yang kita uji, dan hasilnya jajanan berbuka puasa di sini menggunakan bahan pangan yang aman," kata Pelaksana Tugas BBPOM Bandarlampung Zamroni, di Bandarlampung.

ANTARA/Dian Hadiyatna/Rizky Gunawan/Tarisa Valenia/Hisar Sitanggang