Jakarta (ANTARA) - Rumah Sakit Polri Kramat Jati melakukan autopsi terhadap empat jenazah yang ditemukan dari sebuah rumah di kawasan Kalideres, Jakarta Barat, pada Kamis malam (10/11). 

Dokter Forensik RS Polri Kramat Jati AKP Arief Wahyono di Jakarta, Jumat, mengatakan saat ini pihaknya belum dapat memberikan keterangan terkait hasil autopsi keempat jenazah tersebut.
 

Pewarta : Yogi Rachman
Editor : Agus Wira Sukarta
Copyright © ANTARA 2024